Jumat, 29 Mei 2015

Cara Mudah Membuat Partisi di Windows 7 & 8 Tanpa Instal Ulang

Cara Membuat Partisi Harddisk di Windows 7 dan 8 Tanpa Instal Ulang

Cara Membuat Partisi di Windows 7 Tanpa Instal Ulang | Belajar Komputer Untuk Pemula - Menurut Wikipedia: Partisi (bahasa Inggris: partition), dalam sistem berkas dan pengelolaan sarana penyimpanan adalah sebuah bagian dari sarana penyimpanan yang terpisah secara logis yang berfungsi seolah-olah bagian tersebut terpisah secara wujud. Baca selengkapkanya di Wikipedia

Jadi buat anda yang masih bingung cara membagi partisi hardisk di windows 7 ataupun 8 berikut caranya.

Cara Membagi Partisi Hardisk di Windows 7 Tanpa Instal Ulang

1. Klik start lalu klik kanan di komputer lalu pilih manage atau dengan cara menekan tombol kombinasi logo Windows + R lalu ketik diskmgmt.msc lalu enter.


Cara Mudah Membuat Partisi di Windows 7 & 8 Tanpa Instal Ulang
Image: 1.1 Cara Mudah Membuat Partisi di Windows 7 & 8 Tanpa Instal Ulang

2. Selanjutnya klik Disk Management, tunggu beberapa saat lalu klik kanan pada partisi yang ingin anda bagi, kemudian pilih Shirink Volume...

Cara Mudah Membuat Partisi di Windows 7 & 8 Tanpa Instal Ulang
Image: 1.2 cara membagi partisi hardisk di windows 7

3. Selanjutnya masukan  / size partisi yang ingin anda bagi, sebagai contoh, disini saya akan membuat partisi dengan kapasitas 1 GB lebih, dan saya akan masukkan angka 1500 dalam satuan MB. INGAT: 1024 MB = 1 GB. Akhiri dengan klik Shrink

Cara Mudah Membuat Partisi di Windows 7 & 8 Tanpa Instal Ulang
Image: 1.3 cara mudah membuat partisi hardisk di windows 7

4. Nah selanjutnya klik kanan di partisi yang baru anda buat, lalu pilih New Simple Volume...

Cara Mudah Membuat Partisi di Windows 7 & 8 Tanpa Instal Ulang
Image: 1.4 cara mudah membuat partisi harddisk di windows 7
5.  Kemudian klik aja Next sampai muncul pilihan Finish

Jika sudah meng-klik Finish, sekarang saatnya anda membuka windows explorer dengan cara menekan tombol kombinasi logo Windows + E di keyboard komputer / laptop anda.

Inilah screenshoot partisi windows explorer komputer saya, setelah saya membaginya. (karna partisi saya yang di Disk D: hanya tinggal 5 GB jadi ya merah #hehe


Cara Mudah Membuat Partisi di Windows 7 & 8 Tanpa Instal Ulang
Image: 1.5 cara mudah membuat partisi hardisk pada windows 7

Lalu Bagaimana Cara Membuat Partisi di Windows 8?

Untuk Windows 8 caranya sama, yang beda hanyalah tampilannya saja, jadi tidak akan sulit bagi kita untuk membagi partisi di windows 8.

Lihat juga artikel sebelumnya: Cara Mudah Mengembalikan Data di Flashdisk yang Hilang Karena Virus Lewat CMD

Postingan populer:


Sekian dan terimakasih, itulah Tips dan Trik yang bisa saya bagikan tentang Cara Membuat Partisi hardisk di Windows 7 dan 8 Tanpa Harus Install Ulang. semoga dapat bermanfaat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar